Dulu,
mencari EXP atau menaikkan level di Ninja Saga hanya bisa dilakukan
dengan cara menyeleseikan misi - misi yang ada di Hokage Room, namun
sekarang sudah banyak alternatif menaikkan level tanpa harus
menyeleseikan misi, contohnya dengan cara memutar Daily Spin, atau
mengambil share gift XP dari teman. Sama halnya dengan mencari Gold,
yang dulu hanya bisa dicari lewat menjual item dan dari menyelesaikan
misi.
Berburu EXP
Tentunya
menaikkan level dengan cepat tidaklah sulit bagi "Daily player", yang
setiap hari bisa mengambil Daily Spin dalam jumlah besar dan mengambil
Gift XP dari teman. Mereka pun tak perlu repot - repot menyelesikan misi
yang ada di grade-nya. Lalu bagaimana bagi mereka yang bukan daily
player, yang jarang mengumpulkan putaran Daily Spin, atau jarang
mendapatkan Gift XP dari teman. Disinilah saya akan memberikan tips bagi
anda yang sudah mencapai level 44 untuk bisa menaikkan level dengan
cepat dengan menyelesikkan misi - misi tertentu.
(1) Untuk level char antara 44 - 52, selesaikan misi Level 44 (Request from the Rock Village)
Pada
misi ini, selain bisa menyeleseikan misi dengan cepat karena hanya ada 3
battle, juga kemungkinan besar bisa mendapatkan drop Senjata, yang bisa
dijual untuk mendapatkan Gold.
(2) Untuk Level char diatas 52, selesaikan misi Level 52 (Blacksmith's Trouble)
Pada
misi ini, selain pertarungannya tidak begitu sulit, terdiri dari 4
battle, dan di setiap battle, HP dan CP anda akan kembali pulih, waktu
yang dibutuhkan untuk menyeleaseikan misi ini juga tidak begitu lama,
dan tentunya dengan hasil EXP yang lumayan besar.
Berburu Gold
Untuk mencari Gold dengan cepat bisa anda lakukan dengan cara menjual item senjata yang bisa didapatkan di misi - misi tertentu
(1) Untuk char dengan Level 44 - 56, selesaikan misi level 44 (Request from the Rock Village)
Untuk
menyelesaikan misi pada level ini tidak membutuhkan waktu lama, karena
hanya ada tiga battle, dan ketika anda memenangkan battle yang terdiri
dari 3 lawan kemungkinan bisa mendapatkan drop senjata berupa Dart Kunai yang bisa dijual dengan harga 76.800 Gold, atau terkadang juga mendapatkan drop senjata Short Wing Sai yang bisa dijual dengan harga 70.650 Gold.(2) Untuk char dengan Level 56 keatas, seleseikan misi level 56 (The Criminal Gathering)
Misi
ini berupa ambush battle, yaitu misi yang mengharuskan anda berlari -
lari dulu sampai pada akhirnya bertemu boss, tapi kelebihan dari misi
ini adalah lawan yang dihadapi ketika ambush hanya satu musuh saja
dengan HP 2400, sehingga bisa lebih cepat dikalahkan, dan jika anda
memenangkan battle melawan boss kemungkinan bisa mendapatkan drop
senjata Silver Sword yang bisa dijual dengan harga 158.600 Gold, atau terkadang juga mendapatkan drop senjata Giant Torsion Sword yang bisa dijual dengan harga 185.550 Gold. Sebagai catatan, di misi ini kemungkinan anda bisa mendapatkan 2 drop senjata dari 2 boss yang ada.Tentunya
dalam menyeleseikan misi tersebut tidak selalu berhasil mendapatkan
drop Senjata, jadi bagi anda yang sangat membutuhkan Gold tetaplah
bersabar dalam menyeleseikan misinya :)
sumber
Friday, 5 July 2013
Ninja Saga: Cara Mencari gold & Meningkatkan Level dengan cepat untuk Lv 44 ke atas
Posted by Tria Irawan at 05:06

Subscribe to:
Post Comments (Atom)